Satu lagi rangkaian kegiatan MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka) pada hibah PKKM 2022 mulai dilaksanakan, yaitu pertukaran mahasiswa yang diperuntukkan bagi mahasiswa Ilmu Komunikasi semester tiga. Kegiatan ini diawali dengan pelaksanaan sosialisasi yang dipimpin oleh pak Andi Fikri,M.I.Kom selaku PIC kegiatan. Sosialisasi ini dilaksanakan pada Kamis, 8 September 2022 dimulai pukul 19.00 WIB via Zoom...Read More
Mahasiswa Ikom banyak sekali yang mengikuti program Pertukaran Pelajar. Terbukti dari salah satu mahasiswa semester tiga yang lolos mengikuti program Pertukaran Pelajar yang diadakan Umsida bernama M. Rizky Maulana yang diterima di Taiwan, lebih tepatnya yakni di Universitas Asia. Rizky sendiri mengetahui informasi pertukaran pelajar ini dari akun Instagram @kui.umsida atau Lembaga Kerja Sama dan...Read More
Satu lagi mahasiswa Ilmu Komunikasi yang berhasil magang di perusahaan BUMN melalui program PMMB (Program Magang Mahasiswa Bersertifikat) batch 2. Awalina Rahayu, mahasiswa semester enam ini diterima di bank PT. TABUNGAN BANK NEGARA (Persero) Tbk. Awal, panggilan akrabnya mendapatkan informasi ini dari Instagram dan juga pengumuman dari dosen di grup kelas. Awalnya ia hanya sekedar...Read More
Recent Comments