Mahasiswa Prodes Kemiren Andil di Acara Tahunan Gandrung Sewu

Banyuwangi, Ikom.umsida.ac.id – Banyuwangi semakin meriah dengan digelarnya Festival Gandrung Sewu yang penuh warna dan semangat. Acara ini merupakan salah satu festival budaya terbesar di Jawa Timur dan telah menjadi daya tarik utama bagi wisatawan. Festival ini diselenggarakan di pantai Boom Banyuwangi selama tiga hari, namun puncaknya digelar pada Sabtu (16/9/2023).

Baca juga: Mahasiswa Prodes Kemlagi Andil dalam Pelaksanaan Sosialisasi Perhutanan

Pada acara ini menghadirkan ribuan penari Gandrung dari berbagai jenjang pelajar di Banyuwangi yang mengenakan kostum kebaya batik. Para penari tersebut menampilkan tarian Gandrung dengan penuh semangat dan keceriaan sehingga tercipta suasana panggung yang meriah dan energik.

Tak hanay itu, Festival tahunan ini juga menghadirkan berbagai atraksi seni dan budaya. Dintaranya pertunjukan musik tradisional, tari Jaranan Buto, dan tari Barong. Sada pula berbagai pertunjukan lain yang tak kalah cantik seperti pertunjukan pesawat jet tempur oleh TNI AU dan pertunjukan Pengibaran bendera merah putih oleh Paskibraka Banyuwangi.

Baca juga: Penyambutan Tamu Unio, Sanggar Sapu Jagad Gelar Pertunjukan Tari Gandrung dan Barong

Mahasiswa Proyek Desa Kemiren Ikom Umsida yang andil dalam kegiatan besar ini merupakan salah satu pengalaman untuk lebih mengenal budaya khas Banyuwangi. Tak hanya memikat hati para wisatawan saja, festival ini juga menarik perhatian warga setempat, salah satunya Sugeng.

“Saya sekeluarga sangat senang melihat festival ini, biasanya kan kita lihat tari gandrung di sanggar seni desa biasa, sekarang kita bisa lihat ribuan penari gandrung di pantai Boom ini. Suasananya juga sangat enak dan meriah.”

Baca juga: Kelompok Prodes Kemiren Berkolaborasi Bahas Kegiatatan Adat Desa Bersama Pokdarwis dan Bumdes

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menuturkan, “Kami sangat bangga menggelar Festival Gandrung Sewu. Ini merupakan salah satu acara kami untuk mengenalkan dan mempromosikan budaya Banyuwangi yang kaya kepada masyarakat setempat dan juga dunia,”.

Untuk menyimak informasi menarik dari proye desa ini, kamu bisa dapt di Instagram Prodes Kemiren 2023.

Penulis: Achmad Rifaldi Maulana
Penyunting: Romadhona S.

Leave a Reply

Berita Terkini

Momen Kebersamaan: Buka Bersama dan Rapat Aslab Ikom Umsida
09/03/2025By
Dua Mahasiswa Ikom Umsida Ikuti ASEAN Universities Exhibition Forum 2025 di Malaysia
02/03/2025By
Dosen Ikom Umsida Paparkan Urgensi Media Sosial bagi Lembaga Pendidikan di Era Digital
01/03/2025By
Optimalisasi Media Sosial dalam Pengelolaan Sekolah Muhammadiyah: Strategi dan Implementasi AI
01/03/2025By
Dosen Ikom Umsida Dampingi Sekolah Muhammadiyah dalam Pengelolaan Media Sosial Berbasis AI
26/02/2025By
Mahasiswa Ikom Umsida Ikuti Launching PFmuda 2025: Gali Inovasi Sosial untuk Ketahanan Energi dan Pangan
20/02/2025By
Pengukuhan Anggota Baru Himakom : Langkah Awal Mewujudkan Visi Misi Organisasi
17/02/2025By
Himakom Umsida 2025 Gelar Seleksi Anggota Baru dengan Sistem yang Lebih Ketat
09/02/2025By

Prestasi

Mahasiswa Ikom Umsida Raih Juara 2 di AEF 2025, Fotografi Human Interest Jadi Sorotan
06/03/2025By
Sempat Vakum 2 tahun, Cinthya Sabet Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
04/03/2025By
Tekuni olahraga Bulu Tangkis: ini Kisah Mardi Lukas
17/11/2024By
Ukir Prestasi pada Kompetisi Internasional, Nanda Novarina: “Jangan Takut Mencoba”
01/11/2024By
Selesaikan studi selama 3,5 tahun sekaligus menjadi mahasiswa berprestasi.
07/07/2024By
Lulusan Terbaik Prodi Ilmu Komunikasi, Cetak Generasi Penuh Talenta
01/07/2024By
Mahasiswa Ikom Umsida Unjuk Bakat pada FBHIS Fest 2024
01/07/2024By
ikom umsida
Melampaui Batas : Mahasiswa Ikom Umsida Sabet 3 Kejuaraan di SILAT APIK PTMA 2024
02/03/2024By

Nur Maghfirah A., M.Med.Kom

Nama:

Tanggal Lahir

Scholar:

OJS:

Scopus:

 

This will close in 20 seconds