Ikom.umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali mencetak prestasi dengan mengirimkan salah satu mahasiswinya, Aprilia Ayu, untuk berpartisipasi dalam ASEAN Universities Exhibition Forum (AEF) 2025 yang berlangsung di University Utara Malaysia (UUM). Dalam ajang bergengsi ini, Aprilia tidak hanya mewakili Umsida, tetapi juga mendapatkan pengalaman berharga dalam mengeksplorasi budaya Malaysia melalui berbagai kegiatan akademik dan...Read More
Ikom.umsida.ac.id – Dua mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Ikom Umsida), Aprilia Ayu dan Ekcel Rido Ferdiansah, turut serta dalam ASEAN Universities Exhibition Forum (AEF) 2025. Program ini merupakan bagian dari ASEAN Student Mobility Programme yang diselenggarakan oleh University Utara Malaysia (UUM) dan berlangsung mulai 11 Februari hingga 25 Februari 2025. Kegiatan ini diikuti oleh...Read More
Ikom.umsida.ac.id – Dalam era digital yang semakin berkembang, media sosial menjadi instrumen penting bagi lembaga pendidikan untuk membangun citra, menjangkau lebih banyak audiens, dan meningkatkan efektivitas komunikasi. Hal ini disampaikan oleh Nur Maghfirah Aesthetika MMedKom, dosen program studi (prodi) ilmu komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Ikom Umsida), dalam kegiatan pendampingan implementasi teknologi AI untuk optimalisasi media...Read More
Ikom.umsida.ac.id – Dalam era digital yang semakin berkembang, media sosial menjadi salah satu alat utama dalam pengelolaan informasi dan komunikasi di berbagai sektor, termasuk dunia pendidikan. Hal ini disampaikan oleh Alfaro Mochammad Recoba MIKom, dalam acara Pendampingan Implementasi AI untuk Pengelolaan Media Sosial Sekolah Muhammadiyah di Sidoarjo pada Rabu, (26/02/2025). Dalam sesi tersebut, ia menjelaskan...Read More
Recent Comments